
Bagaimana aku bisa menemukan mimpiku? yah aku harus terjatuh dahulu dan menjalani kehidupan yang sulit. Bukan hanya sekedar mimpi saja tapi sebuah kenyataan masa depan yang harus aku raih. Namu terkadang begitu banyak mimpi yang kita inginkan dan terkadang pula kita tidak bisa mendapatkan mimpi itu, tapi setiap kita kehilangan satu mimpi kita akan mendapatkan seribu mimpi yang lainnya begitu juga disaat kita kehilangan sesuatu kitapun akan bisa memilih dan menemukan sesuatu yang lainnya. Aku tidak akan pernah berhenti untuk bermimpi, meskipun sering kali aku kehilangan mimpiku tapi aku pasti bisa mendapatkan mimpi yang lebih baik lagi.
Jangan pernah berhenti bermimpi dan meraihnya....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar